Thursday, November 15, 2012

Cara Mendownload File di Ziddu

Cara Mendownload File di Ziddu


Cara Mendownload File di Ziddu. Pagi sobat blogger, kali ini saya akan share bagaimana caranya mendownload file di ziddu. Mungkin sebagian besar dari kalian selama ini mencari - cari dimana letak search engine ziddu, namun setelah lama mencari tapi si search engine tersebut belum juga kalian temukan, karena merasa frustasi akhirnya kalian beralih juga ke 4shared., Hhehe., (cara saya dulu)
Kalian perlu mengetahui bahwa ziddu memang tidak menyediakan search engine untuk pencarian data - data di websitenya, namun bagaimana caranya jika kita ingin mencari file di ziddu ??

Naah,saya punya tips yang mungkin dapat sobat blogger terapkan jika ingin mencari dan mendownload file di ziddu. 

  • Pertama - tama coba di buka Mbah Google'nya. loh ko mbah Google ?? Yup., karena melalui bantuan mbah Google lah kita dapat mencari file - file yang berada di Ziddu. Istilahnya Mbah Google ini sebagai perantara Search Engine bagi Ziddu.
  • Kedua coba ketikkan "site:www.ziddu.com [space] cerpen [space] pdf" pada search engine Google, tanpa tanda petik dan [space]. Ketikkan seperti gambar yang ada di bawah :
Cara Mendownload File di Ziddu


Cara Mendownload File di Ziddu

Keterangan :
Kotak Merah = Website
Kotak Biru = Nama File
Kotak Hijau = Ekstensi File

  • Jika sudah ketikkan seperti gambar di atas,lalu Enter. Maka hasilnya akan menjadi seperti ini :
Cara Mendownload File di Ziddu



Semua pencarian yang keluar di Google tersebut berasal dari Link Ziddu, semua nama Filenya pun mengandung kata - kata "Cerpen" dan Ekstensi filenya adalah PDF. 
Naah, Bagaimana sobat blogger, mudah bukan Mencari File di Ziddu ?? :D

Untuk pencarian saya baru mencobanya di Ziddu dan Mediafire, namun jika kalian ingin mencoba di situs File Sharing lain,  silahkan sobat bereksperimen sendiri dengan mengganti "www.ziddu.com"  dengan website yang sobat inginkan, begitu pula dengan nama File dan Ekstensinya dapat sobat rubah sesuai keinginan kalian.


Kalau sobat merasa cara di atas terlalu rumit, dan ingin cara yang mudah untuk mencari file di situs - situs File Sharing. silahkan kalian kunjungi http://rapid-search-engine.com/

Semoga membantu., :)





0 comments:

Post a Comment